Menampilkan jumlah pengunjung
- Masuk ke situs http://www.amazingcounters.com
- Kemudian pilih sample web countries yang berada di bagian kiri situs tersebut, disitu terdapat berbagai macam pilihan style yang ingin anda gunakan untuk menampilkan pengunjung blog anda
- Setelah anda memilih jenis style silahkan kllik create your free web counter now
- Setelah itu anda diminta untuk mengisi form pendaftaran yang berisi nama anda, e-mail, password, nama blog, URL blog,dll serta jangan lupa centang kotak dialog yang berisi term privacy sebelum ke step selanjutnya
- Setelah itu di step selanjutnya copy code URL yang terdapat di bawah
- Buka alamat blog anda, kemudian menuju gadget (Blogger) atau widget (WP) kemudian tambahkan gadget konfigurasi HTML/Java Script (Blogger) atau widget teks (Wordpress) dan paste.
- Save konfigurasi akhir anda, dan lihat tampilan baru blog anda.
Menampilkan Visitors menggunakan Visitor's flag
- Masuk situs http://flagcounter.com
- Kemudian pilih create your free flag counter
- Anda akan diminta mengisikan jumlah maksimum negara yang ditampilkan, pilihan warna background dan text
- Setelah memilih klik pada get your free flag counter
- Copy code URL yang terdapat di bawah situs tersebut
- Buka alamat blog anda, kemudian menuju gadget (Blogger) atau widget (WP) kemudian tambahkan gadget konfigurasi HTML/Java Script (Blogger) atau widget teks (Wordpress) dan paste.
- Save konfigurasi akhir anda, dan lihat tampilan baru blog anda
Tampilan Flag Visitor Counter
3 komentar:
makasih mas..atas infonya..
salam blogger semoga sukses selalu
terimakasih atas info nya
Thx bro, sip
Posting Komentar